Cara Merubah Blog Jadi File APK Android

Cara Merubah Blog Jadi File APK Android
Dewasa ini penggunaan smartphone sangat tinggi. Bahkan google sebagai perusahaan mesin pencari terbesar di dunia, pernah merilis jumlah milyaran akses pencarian google melalui device mobile dalam satu bulan. Ini menunjukkan bahwa akses internet seakan telah bergeser dari desktop komputer ke mobile phone.

Hal yang demikian ini menjadi wadah yang tepat guna menampilkan segala macam informasi online. Salah satunya adalah blog. Maka diperlukan aplikasi khusus untuk mempermudah akses blog pada device mobile ini. Dan file APK adalah jawabannya.

Kali ini saya akan mengulas tentang bagaimana merubah blog menjadi file APK Android. Berikut tahap-tahap pembuatannya.


Cara Merubah Blog Jadi File APK Android

1. Masuk ke Appsgeyser.com.
Cara Merubah Blog Jadi File APK Android
2. Pilih Website.
Cara Merubah Blog Jadi File APK Android
3. Isi semua form yang ada. App Settings untuk alamat URL Blog. App Name adalah nama aplikasi (gunakan nama yang belum pernah dipakai sebelumnya oleh user lain). Description adalah deskripsi Blog yang ditampilkan. Icon adalah logo gambar blog (bisa buat sendiri atau dari faticon blog). Lalu Create App.
Cara Merubah Blog Jadi File APK Android
4. Untuk melengkapi pembuatan aplikasi file APK ini, silakan mendaftarkan diri dengan mengisi form yang ada. Akhiri dengan Sign Up. Selanjutnya, silakan cek inbox email untuk mendapatkan email verifikasi. Jika sudah diverifikasi, maka aplikasipun sudah siap untuk didownload dan ditampilkan di google play store.


Cara Merubah Blog Jadi File APK Android
5. Silakan klik link download yang ada guna mendapatkan file-nya (poin 1). Lalu jika ingin ditampilkan di Google Play Store, silakan klik Publish pada menu poin 2 (lihat gambar). Pastikan blog tidak melanggar google TOS.

Dan selesai. Kini blog milik sahabat bisa diakses melalui Android. Untuk mengakses file APK blog tutorial blogging ini, silakan unduh secara gratis.
Demikian yang bisa saya ulas. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba. Jika ada yang tidak sesuai dengan penjelasan di atas, sahabat bisa sampaikan melalui kolom komentar yang telah disediakan. Terima kasih.

4 comments